Tag

KGN
UJK, KGN
Rabu, 23 Januari 2019 KGN kembali menggelar acara rutin mingguan yakni KGN Reboan, kali ini mengusung tema “Pemberdayaan Ekonomi melalui program tanggung renteng“. Acara yang dimulai sejak pukul 13.00 WIB tersebut dihadiri oleh anggota KGN wilayah Jakarta dan sekitarnya. Dalam kegiatan Reboan kali ini, acara diisi oleh dua narasumber yakni Jasmin Setiawan selaku Ketua Pelaksana...
Read More
Salam Garudayaksa. Sabtu, 22 Desember 2018 bencana Tsunami melanda kawasan Selat Sunda dan sekitarnya. Berdasarkan informasi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gelombang Tsunami yang diakibatkan oleh aktivitas vulkanik gunung anak krakatau tersebut tepatnya terjadi pukul 21.27 WIB. Menutup akhir tahun 2018 dengan terselimuti duka bencana tak pernah terbayangkan oleh mereka para korban di daerah...
Read More
Salam Garudayaksa. Hari Selasa kemarin (18/12/18) Ketua Pelaksana Harian KGN Jasmin K. Setiawan diundang untuk menghadiri acara Qatar National Day di Hotel Raffles Kuningan, Jakarta Selatan. Acara yang dihadiri oleh beberapa pajabat Negara juga pengusaha dari dalam dan luar negeri itu dilangsungkan dengan megah dan meriah. Tamu yang datang dijamu dengan sangat apik dan telaten....
Read More
Kali ini KGN turut serta hadir dalam acara Konferensi Nasional Partai Gerindra dan Koalisi Adil Makmur yang diadakan kemarin (17/12/2018) di Sentul International Convention Center (SICC) Bogor, Jawa Barat. Acara Konferensi Nasional Partai Gerindra dan Koalisi Adil Makmur kali ini di hadiri oleh Capres-Cawapres Republik Indonesia yakni Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno. Juga semakin ramai...
Read More
Salam Garudayaksa, KGN Reboan Edisi 12 Desember 2018 kali ini mengundang Bapak R. Dino Susilo, ST yang merupakan seorang Consultant dan Trainer dari Rahasia Magnet Rezeki. Rahasia Magnet Rezeki adalah sebuah buku yang ditulis oleh Ust. Nasrullah. Beliau ingin membagikan ilmu yang dimilikinya kepada KGN dan banyak orang lainnya tentang bagaimana caranya menarik rezeki dengan...
Read More